Siap Jadi Tuan Rumah, Bertekad Raih Sukses Ganda

Siap Jadi Tuan Rumah, Bertekad Raih Sukses Ganda

National University Debating Championship (NUDC) dan  Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia (KDMI) merupakan ajang perlombaan bergengsi bagi mahasiswa program sarjana atau diploma di seluruh Indonesia. Tahun 2018 ini UM dipercaya menjadi tuan rumah  NUDC dan KDMI untuk...
Gedung Baru FIK Sarana Penunjang Prestasi

Gedung Baru FIK Sarana Penunjang Prestasi

Gedung kuliah megah dengan fasilitas lengkap yang selama ini diimpikan mahasiwa Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Malang  (UM) akan segara terwujud. Pasalnya, kontrak pengerjaan gedung FIK telah ditandatangani oleh Pejabat Pemegang Komitmen UM, Drs....
Beribu Maaf Untuk Ibu

Beribu Maaf Untuk Ibu

oleh Maria Ulfa Judul buku    : Unspoken Words Penulis        : Alicia Lidwina Penerbit        : Gramedia Pustaka Utama Tahun terbit    : 2018 Tebal        : 312 halaman “…buku yang wajib dibaca semua orang, terutama yang jarang meluangkan waktu bersama orang tua,...
Malu Bertanya, Enggan Menjawab, Tak Dapat Apa-Apa

Malu Bertanya, Enggan Menjawab, Tak Dapat Apa-Apa

Assalamualaikum Wr. Wb. Perkenalkan, saya mahasiswa semester 5 di UM. Saya rasa, saya memiliki masalah dengan rasa kepercayaan diri saya ketika berada di dalam kelas. Dalam mengikuti perkuliahan, saya seringkali merasa tidak percaya diri untuk menjawab pertanyaan...
FIKIH JABATAN: ETIKA KONTESTASI POLITIK

FIKIH JABATAN: ETIKA KONTESTASI POLITIK

oleh Yusuf Hanafi Tak berlebihan jika ada yang mengatakan 2018 adalah tahun politik. Kian lama suhu perpolitikan nasional semakin hangat. Belum lama ini, Komisi Pemilihan Umum (KPU) membuka pendaftaran calon anggota legislatif (caleg). Sesaat lagi, KPU juga akan...