Servis Gratis, Bengkel Rotari UM Bentuk Pengabdian Masyarakat

Servis Gratis, Bengkel Rotari UM Bentuk Pengabdian Masyarakat

Sebagai wujud pengabdian kepada masyarakat, Bengkel Rotari Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Teknik Mesin Universitas Negeri Malang (UM) mengadakan servis gratis pada (10-11/11) di Garasi Kendaraan Jl. Cakrawala Universitas Negeri Malang. Servis gratis yang diberikan...

Gelar Khataman, Bumikan Kalam-Nya di Kampus Patria

  Unit Kegiatan Mahasiswa Alquran Study Club (UKM ASC) dan Takmir Masjid An-Nur Kampus 3 Universitas Negeri Malang (UM) Kamis (08/11) gelar khataman yang berlangsung di Masjid An-Nur Kampus 3 UM. Kegiatan yang dimulai pada pukul 12 siang ini, diperuntukkan tidak...

Mengeja Kenangan dalam Abstrak sebuah Realita

oleh M. Asrofi Al Kindi Masih terngiang ketika kau meninggalkan ku. Alam bersabda melalui katamu, Bahwa hidup terlalu singkat untuk ditangisi. Aku membisu dan diam-diam setuju. Jika kita memutar waktu, kita kan melihat, masa telah memperbudak kita, dalam keadaan duka...

Selendang Merah Lasmi

oleh Riris Vita Sari Alunan suara gamelan mengiang mengalun irama-irama khas budaya Jawa. Raja beserta para petinggi dan abdi ndalem sangat menikmati gema suara yang keluar dari alat musik khas Jawa ini. Para penari bertubuh sintal menari dengan moleknya, mengiringi...

Sensasi Wisata di Goa Pindul

oleh Nida Anisatus S. Saat berkunjung ke Yogyakarta, Goa Pindul bisa dijadikan pilihan tempat wisata yang asyik dan menyenangkan. Goa yang terletak di Dusun Gelaran, Desa Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta ini memiliki sensasi yang luar...