Dinamika Saat Menjadi Kabag Kemahasiswaan

Dinamika Saat Menjadi Kabag Kemahasiswaan

Selama 11 tahun Dra. Fatmawati menjabat sebagai Kabag Kema­hasiswaan UM. Bergelut dengan dunia mahasiswa dan menghadapi lika-likunya sudah dilakoni Ibu Fatmawati sejak tahun 2001. Namun sekarang, Ibu Fatmawati sudah tidak lagi menjabat sebagai Kabag Kemahasiswaan....
Simbiosis Mutualisme UM-PSG

Simbiosis Mutualisme UM-PSG

Giat: Salah satu PSG sedang menyalin data Saat berada di kampus, sering kita jumpai pemuda dan pemudi yang membantu staf-staf UM menangani pekerjaan mereka. Pemuda dan pemudi tersebut biasanya mengenakan seragam sekolah bukan seragam pegawai. Mereka pun acapkali...
Tahun Ajaran Baru, UM Buka Prodi Baru

Tahun Ajaran Baru, UM Buka Prodi Baru

Sebagai perguruan tinggi yang dinamis dengan sejarah panjang dan pengalaman melimpah, UM dengan brand name “The Learning University” selalu mengalami perubahan dan perkembangan. Perubahan dan perkembangan yang baik adalah yang antisipatif agar tidak tertinggal....

Kartini-Kartini Muda UM

Raden Ajeng Kartini. Perempuan dari golongan ningrat Jepara ini adalah pahlawan bagi perem­puan-perempuan Indonesia. Dalam balutan kebaya dan hiasan sanggul, ia mem­per­juangkan banyak hal bagi kaum­nya, ter­utama pendidikan. Pada salah satu suratnya yang tertanggal 7...

MEL Mantapkan Diri dalam Ajang Internasional

Siapa sangka, kelompok studi burung yang didirikan oleh Heru Cahyono S.Si., alumnus Biologi UM 2006 ini menorehkan begitu banyak prestasi baik dalam skala nasional dan internasional. Tidak tanggung-tanggung, tujuh piala dalam berbagai ajang bergengsi berhasil mereka...
Wirausahawan Muda Custom Clothing

Wirausahawan Muda Custom Clothing

Jangan pernah malu untuk memulai!” Sebuah kalimat yang sederhana, tapi begitu berperan dalam membangkitkan kepercayaan diri. Kalimat itulah yang menjadi pemacu bagi Joni Agung Sudarmanto (Seni dan Desain 2008) yang telah yudisium pada Sabtu (28/01) lalu. Berangkat...